Sistem
Porta
Valvula jantung mempunyai
lapisan endokardium yang tebalnya bervariasi pada kedua permukaannya,
dibawahnya terdapat lamina stratum proprium. Pada valvula semilunaris, pada
sisi yang menghadap arteria tertutup
oleh lapisan yang cukup tebal terutama terdiri dari serabut kolagen yang
merupakan lanjutan dari tunica intima.
Pada sisi yang menghadap ventriculus dilapisi oleh
endocardium yang jauh lebih tipis kaya akan serabut elastis. Stratum proprium
berupa jaringan ikat yang kaya sel-sel
khondroid (babi, anjing dna kucing) dan beberapa vasa darah. Stratum proprium
dari valvula atrioventrikularis dibentuk oleh jaringan ikat kaya akan serabut
elastis, tempat chordae tendinae melekat. Pada valvula ini juga ditemukan vasa
darah. Didekat basisnya terdapat berkas-berkas serabut otot jantung terarah
membujur dan melintang.
No comments:
Post a Comment