Daftar

PENGGUNAAN FRASA NOMINAL



Kata itu, setiap, suatu, tersebut, sebuah, dan ini pada kalimat – kalimat tersebut memperluas frasa nominal.
Frasa nominal adalah frasa yang memiliki distribusi yang sama dengan kata nominal.

  1. Penggunaan Kata Ini dan Itu
a)   Kata ini dan itu merupakan kata petunjuk. Kata petunjuk ini digunakan untuk menunjuk benda yang letaknya relatif dekat dari si pembicara, sedangkan kata petunjuk itu untuk menunjuk benda yang letaknya relatif jauh dari si pembicara.
Fungsi yang dimiliki kata petunjuk ini:
üPetunjuk benda, digunakan di muka kata benda (benda orang, benda hal, atau benda alat)
contoh: Ini pohon durian.
üPenentu atau pembatas benda yang diicarakan, digunakan di belakang benda pada umumnya (benda orang, benda hal, atau benda lainnya).
         Contoh: Malam ini Paman akan datang.
üPengganti benda, digunakan pada tempat benda yang digantikan.
         Contoh : Ini akan dikirim ke Medan
                 
üMemberi penekanan, digunakan di belakang bagian kalimat yang akan ditekankan itu.
Contoh : kami ini baru dating, belum tahu masahnya.
        
üPetunjuk hubungan dengan benda atau hal yang telah disebutkan di dalam kalimat yang terdahulu, digunakan pada awing berikutnya.
Contoh : Dia diberi uang seribu rupiah, saya Cuma empat ratus rupiah. Ini tentunya tidak adil.
  1. Penggunaan Kata Tadi dan Tersebut.
Fungsi penggunaan kata tadi dalam kalimat adalah sebagai keterangan waktu yang menunjukkan bahwa suatu hal atau pekerjaan baru saja terjadi. Contoh : Tadi dia menanyakan lagi masalah itu.
Kata tersebut merupakan kata petunjuk yang merujuk pada kata atau kalimat yang telah disebutkan sebelumnya. Contoh : berat sama dipikul ringan sama dijinjing. Ungkapan tersebut sangat cocok bagi warga Desa Sukamaju yang bahu – membahu dalam memajukan desanya.

  1. Penggunaan kata Sebuah dan Seorang
Kata sebuah dan seorang merupakan kata Bantu bilangan. Kata Bantu bilangan tersebut digunakan dengan aturan sebagai berikut :
a.       Kata seorang dapat berarti satu orang. Kata ini digunakan di depan kata benda yang menyatakan orang, termasuk  yang berkenaan dengan:
1)      Kata nama perkerabatan, seperti :
ü  Ada seorang ibu duduk di situ.

2)      Kata nama pangkat, gelar, dan jabatan, seperti:
ü  Kakaknya seorang sersan di markas itu.
b.      Kata sebuah, seperti satu buah. Kata ini digunakan di depan kat benda umum dan terhitung.
Contoh :
1)      Dia membawa sebuah buku tulis dan sebuah pensil.
3.      Penggunaan Kata Suatu dan Sesuatu
         Kata suatu dan sesuatu harus dipakai secara tepat. Kata suatu harus diikuti ole h kata benda, sedangkan kata suatu tidak diikuti olleh kata benda.
      Contoh : Ia mencari sesuatu.
               Pada suatu waktu ia datang dengan wajah berseri-seri.

3 comments:

  1. It's genuinely very complicated in this full of activity life to listen news on TV, therefore I simply use web for that purpose, and take the latest news.

    Review my site: how much should i weigh

    ReplyDelete
  2. Their workout routines are even available on i - Tunes for a small
    fee. Don't jump cold, warm up first until you break a light sweat. Let's say you want to be able to run 10 miles without stopping.


    Feel free to surf to my homepage :: fitness tips and motivation

    ReplyDelete
  3. These fitness tips in above some basic ideas for keeping fit and healthy body.

    Skiing and snowboarding are strenuous sports which demand a lot of endurance,
    so your usual set of ten to fifteen reps really isn''.
    Smoking can affect your health and fitness since it affects all the bodily
    functions and damages vocal cords and skin.

    My web-site - Suggested Browsing

    ReplyDelete

Budayakan Berkomentar Atau Bertanya
Silahkan Komentar Di Sini.
Tidak Perlu Mangetik Kata Captcha